pantai Obel-Obel















Obel-Obel merupakan sebuah desa yang terletak di Kabupaten Lombok Timur tepatnya di Kecamatan Sambelia. Desa ini memiliki pantai yang lumayan Bagus dan banyak dikunjungi wisatawan lokal, lebih-lebih pada saat liburan seperti Libur ahir Smester ataupun Libur yang lainnya.

Para Penjual di sana Sebagian besar mereka menjual makanan- ringan, Es, dan kadang ada beberapa nelayan yang menjual ikan di sana.

pantai yang berjarak sekitar 300 meter dari pusat desa Obel-Obel ini, memang cukup sejuk. Dan bila memandang ke sebelah selatan, tampak lautan biru yang luas seolah-olah tanpa batas. Sementara jika mengarahkan pandangan ke sebelah utara, kita dapat menikmati keindahan alam pegunungan Rinjani.

tapi maemang untuk pantai yang satu ini masih aterlihat belum maendapat perhatian yang lebih serius dari Pemda, mungkin dikarenakan lokasinya yang begitu jauh dari pusat kota, semoga ke depan pemerintah bisa ikut serta dalam melestarikan objek wisata yang satu ini, dengan demikian tentu akan dapat mendatangkan incam bagi daerah Kabupaten Lombok Timur. Sebab yang berkunjung ke pantai ini bukan saja warga Lotim, tapi juga banyak yang datang dari luar kabupaten, seperti Lombok Barat, Lombok Utara, Lombok Tengah, bahkan tidak sedikit para turis asing singgah ke tempat ini, walau hanya sekeder istirahat untuk melepaskan rasa lelah sambil menikmati keindahan lautnya yang masih perawan.
poto galery:


















peta lokasi pantai obel-obel


Lihat Tempat Tersimpanku di peta yang lebih besar

Comments

  1. kenangan bget,,,,,,,unforgetable,,

    ReplyDelete
  2. Insyaallah kita akan bisa ke pantai ini,,kalok sudah balek dari malaysia

    ReplyDelete

Post a Comment